Arabika Natural
Pengolahan
Kopi Arabika
Kintamani
Coffee
Kintamani Coffeetani. Nikmati Kelezatan Kopi Asli Kintamani
Tentang Kami
Kelompok Tani Dharma
Kelompok petani kopi yang berkomitmen menghasilkan kopi Arabika asli Kintamani dengan kualitas terbaik. Terletak di dataran tinggi Kintamani, kami menjaga tradisi dan dedikasi dalam setiap proses pengolahan kopi, dari biji hijau (green beans) hingga kopi panggang (roast beans) dan bubuk kopi yang siap diseduh.
Kami dengan bangga mempersembahkan Kintamani Coffetani, hasil dari kerja keras dan cinta kami terhadap kopi. Salah satu produk unggulan kami adalah bubuk kopi “KINI”, kopi pilihan yang diolah dengan metode tradisional namun menggunakan teknologi modern. Bubuk kopi “KINI” dikenal dengan cita rasa otentik Kintamani, dan sudah dipasarkan ke seluruh Bali.
I Wayan Selamat, SE.
Ketua Poktan Dharma Kriya
Produk Kami
Dengan mencicipi kopi kami, Anda tidak hanya merasakan kelezatan kopi Arabika, tetapi juga mendukung para petani lokal yang berdedikasi untuk menjaga kualitas dan keberlanjutan pertanian kopi di Kintamani.
TESTIMONIAL
Juli
Pardi
Blog Terbaru
Inovasi Pemasaran dan Promosi Produk Kopi Arabika Kintamani berbasis Digital Marketing di Desa Belatih
Kintamani, Bangli – Desa Belantih semakin mantap melangkah menjadi sentra indust ...
Petani Diingatkan Lestarikan Kopi Arabika Kopyol
Kintamani, Bangli | – Petani kopi di Bali diingatkan untuk melestarikan keberada ...